DISKOMINFO PROVINSI SIAP MENSUKSESKAN SENSUS PENDUDUK 2020 SECARA ONLINE

Palu, 17 Februari 2020, Bertempat di Ruangan Rapat Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (KIPS) Provinsi, Kepala Dinas KIPS Faridah Lamarauna menerima Tim dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi yang dipimpin oleh Bapak Mohammad Fadlian Syah, SST, M.Si. untuk memberikan bimbingan kepada ASN dan non-ASN di lingkungan dinas KIPS tentang hal-hal yang berhubungan dengan sensus […]

Continue reading


2020, PEMPROV SULTENG MENERAPKAN SERTIFIKAT ELEKTRONIK (saat ini sementara dalam tahapan penyusunan perjanjian kerjasama antar Pemprov Sulteng dengan Balai Sertifikasi Elektronik BSSN RI)

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Sulawesi Tengah, Ibu Farida Lamarauna, SE., M.Si secara resmi membuka Rapat Evaluasi Hasil Analisa Kebutuhan Penerapan Sertifikasi Elektronik bertempat di ruang rapat Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Sulawesi Tengah, Rabu, 29 Januari 2020. Pada kesempatan tersebut, Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Sulawesi […]

Continue reading


KEGIATAN PERTEMUAN ANTARA MEDIA ELEKTRONIK MILIK PEMERINTAH DAERAH

TEMPAT & WAKTU : Palu, Rabu, 19 Juli 2017 Media Informasi sangat beragam bentuknya, dari mulai media cetak, media elektronik sampai media online (Internet). Media cetak informasinya disampaikan secara tertulis, melalui koran, buku tabloid atau majalah. Untuk media elektronik, informasinya disampaikan melalui Televisi atau Radio, dan media on line disampaikan lewat internet. Persaingan media cetak, […]

Continue reading


DIALOG INTERAKTIF ‘’BAHAYA NARKOBA TERHADAP PERKEMBANGAN HIV/AIDS”

TEMPAT DAN WAKTU : TVRI, Rabu 19 Juli 2017 AIDS Merupakan Kumpulan dari Segala dan Infeksi atau disebut Sindrom yang diakibatkan Oleh kerusakan sistem kekebalan tubuh manusia karena virus HIV. Virus merupakan virus yang dapat melemahkan kekebalan tubuh pada manusia. Jika seseorang terkena virus semacam ini akan mudah terserang infeksi atau mudah terkena tumor. Secara […]

Continue reading


Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke-XXI Tahun 2017

Pagi ini hari Selasa tanggal 25 April 2017 Di Halaman Kantor Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah diadakan upacara peringatan Hari Otonomi Daerah Ke-XXI Tahun 2017, dipimpin oleh Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah Drs. Longki Djanggola, M.Si Tema Hari Otonomi Daerah Ke-XXI Tahun 17 adalah “Dengan semangat Otonomi Daerah, kita tingkatkan kinerja pelayanan publik melalui e-Governmnet”.

Continue reading


Diskominfo Sulteng Gelar FGD Bersama Media Massa

Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Sulawesi Tengah menggelar Forum Group Diskusi (FGD) dengan sejumlah media massa di Kota Palu, Senin. “Dalam kegiatan ini, kita akan menyatukan pemikiran tentang peranan media cetak sebagai alat pemersatu bangsa dan bagaimana pemerintah khususnya Diskomifo masuk di dalamnya,” kata Kepala Dinas Diskominfo, Mohammad Nizam.

Continue reading