
Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Sulawesi Tengah Wahyu Agus Pratama memimpin Rapat Koordinasi Sinkronisasi Pembangunan dan Pengembangan Infrastruktur Jaringan antara pemerintah pusat, daerah dan swasta, di Provinsi Sulawesi Tengah. Rakor ini berlangsung diruang kerja Plt. Kadis Kominfosantik Provinsi Sulteng. Kamis, (30/1/2025) foto : PPID Pelaksana Diskominfosantik Provinsi Sulteng