Ikatan alumni program beasiswa BPKP STAR menggelar seminar nasional bertema Strategi Percepatan Pembangunan Wilayah Penanganan Tahap Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana, Kamis (28/11), di Gedung Pogombo. Menurut Sekretaris Daerah Provinsi Sulteng Dr. H. Moh. Hidayat Lamakarate, M.Si, bergulirnya berbagai paket bantuan untuk pemulihan pascabencana harus dikawal ketat guna memastikan semuanya tepat sasaran. Apalagi dengan bergantinya pola […]
Uncategorized
Percepat Pembangunan Dana Stimulan, BPBD-Korem 132 TDL Rapat Rehab-Rekon
Gubernur Sulawesi Tengah diwakili Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Tengah, Dr. Ir. Bartholomeus Tandigala CES bersama Komandan Korem 132 TDL, Kolonel Infantri Agus Sasmita memimpin rapat percepatan rehab-rekonstruksi tahun 2019, bertempat di Aula Manggala Sakti, Makorem 132 TDL, Selasa 26 November 2019. Rapat percepatan pembangunan kembali perumahan pasca bencana gempa bumi, tsunami […]
Tiru Prestasi MIN 1, Sekda Ingin Hidup Sehat Jadi Kebiasaan Siswa
Prestasi Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Palu yang sukses meraih 2 besar nasional dalam pelayanan Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah (UKSM) baru-baru ini, diharap menginspirasi pengurus UKSM lain di Sulteng. Dorongan ini datang dari Sekretaris Daerah Provinsi Sulteng Dr. H. Moh. Hidayat Lamakarate yang membuka Rakor Tim Pembina UKSM pada Selasa pagi (26/11), di Vila Sutan Raja. […]
Milad Muhammadiyah ke-107.
“Kehadiran kader intelektual Muhammadiyah memiliki andil dalam membangun kesejahteraan masyarakat dan memperkuat sendi-sendi moral dan spiritual dalam kehidupan umat bangsa dan Negara khususnya di Sulawesi Tengah Kader Muhammadiyah memiliki multi peran strategis dalam pembangunan saat ini yaitu sebagai da’i dan pendidik yang mampu mengembalikan umat agar seiring dan sejalan dengan agama dan nilai-nilai Islam dan […]
Sukseskan Gerakan Three Ends Di Sulteng, Kementerian P3A Gelar Sosialisasi
Dalam rangka mencegah tindak kekerasan terhadap perempuan dan tindak pidana perdagangan orang, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A) bekerjasama dengan Dinas P3A Sulteng mengadakan sosialisasi pada Sabtu siang (23/11), di Kafe Tanaris. Deputi Bidang Perlindungan Hak Perempuan Dr. Venetia R. Danes, Phd mengatakan sosialisasi sangat tepat untuk membekali masyarakat karena pola-pola kejahatan pada perempuan […]
Wagub Lepas Ratusan Peserta Fun Run dan Fun Walk.
Wakil Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah H. Rusli Baco Dg Palabbi, S.Sos, SH MH didampingi Deputi Kementerian Perlindungan Perempuan dan Anak, Prov. Dr. Venesia R. Danis dan pihak terkait lainnya, secara resmi melepas ratusan peserta Fun Run dan Fun Walk yang ditandai dengan pengibaran bendera start, bertempat di halaman Pogombo Kantor Gubernur Sulawesi Tengah, Ahad 22 […]
WAKIL BUPATI TOLITOLI SAMPAIKAN PIDATO MENDIKBUD YANG VIRAL PADA PERINGATAN HUT PGRI
Tugas Guru adalah yang termulia sekaligus yang tersulit. Guru ditugasi untuk membentuk masa depan bangsa, tetapi lebih sering diberi aturan dibandingkan dengan pertolongan. Pernyataan itu diungkapkan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Republik Indonesia Nadiem Anwar Makarim dalam pidato tertulisnya yang dibacakan oleh Wakil Bupati Tolitoli Hi. Abdul Rahman Hi. Budding pada peringatan Hari Ulang […]
PROGRAM INOVASI DESA DI KABUPATEN TOLITOLI BERJALAN EFEKTIF DAN EFISIEN
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Tolitoli menggelar Rapat Koordinasi Tim Inovasi Kabupaten kedua Program Inovasi Desa Kabupaten Tolitoli Tahun 2019 dengan tema Evaluasi Hasil Pelaksanaan Program Inovasi Desa 2019 dan Desiminasi Kebijakan Exit Strategi Program Inovasi Desa yang dilaksanakan di Aula Hotel Bumi Harapan Kabupaten Tolitoli pada Senin pagi (25/11). Nelly Kusrianty S.Pt.,MP […]
BIRO HUMAS GELAR Uji Kompetensi Wartawan
“kegiatan ini sudah ke-enam kalinya dilaksanakan oleh Biro Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Tengah yang bekerjasama dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Tengah, ini berarti wartawan-wartawan sulawesi tengah sudah tidak diragukan hasil karya seorang jurnalis, yang memahami betul kode etik profesi untuk menjalankan profesinya sebagai wartawan”, hal ini diungkap Gubernur Sulawesi Tengah dalam […]
Polda Sulteng Naik Kelas
Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) yang sebelumnya berstatus tipe B kini resmi dinaikkan menjadi polda tipe A, ditandai dengan penyerahan Pataka Polda Sulteng Wiradharma Brata serta penandatanganan prasasti oleh Kapolri Jendral Polisi Drs. Idham Asiz, M.Si dengan pengukuhan Kapolda Sulawesi Tengah, Brigjen. Pol. Drs. Lukman Wahyu Hariyanto, M.Si sebagai Kapolda Sulteng Tipologi A, bertempat di Halaman […]